PENGUKURAN KINERJA PROGRAM E-TAX PADA PEMERINTAH KOTA MALANG

by Siti Amerieska,Andi Kusuma Indrawan


Date Published: 02 Nov 2015
Published In: Seminar Nasional Sistem Informasi Indonesia (SESINDO)
Volume: 2015
Publisher: Departemen Sistem Informasi, Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Language: id-ID

Keywords: E-tax,technology,human,organisation

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi faktor-faktor yang mempengaruhi kesuksessan dari suatu sistem pajak online. Alat analisis dengan menggunakan Hot Fit model yang terdiri dari manusia, organisasi dan teknologi yang berpengaruh pada net benefit. Sampel yang digunakan sebanyak 58 pengusaha restoran, tempat parkir, tempat hiburan dan hotel, dimana diperoleh hasil bahwa terdapat korelasi yang positif dari ketiga elemen hot fit model tersebut.


© 2025 Open Access Journal of Information Systems (OAJIS) | created by : radityo p.w (http://about.me/radityopw) and rully a.h (eraha99 [at] gmail.com)