Prediksi Nilai Mata Kuliah Mahasiswa Menggunakan Algoritma K-Apriori

Tujuan utama dari prediksi nilai mata kuliah adalah membantu mahasiswa mengambil mata kuliah pilihan secara tepat. Kebanyakan mahasiswa mengambil mata...

Authors: Lailil Muflikhah,W. Lisa Yunita,M. Tanzil FurqonPublished on: 2017 #Vol 6 No 2
SISFO Vol 6 No 2

Analisis Titik Kritis Keberhasilan (CSFs) dan Indikator Kinerja (KPI) Pada Proses Penerapan Enterprise Resource Planning (ERP)

Enterprise Resource Planning (ERP) adalah sistem informasi yang diperuntukkan bagi perusahan manufaktur maupun jasa berskala besar, medium ataupun kec...

Authors: SandfreniPublished on: 2017 #Vol 6 No 2
SISFO Vol 6 No 2

Studi Faktor Penilaian Plagiat Menggunakan Analytical Hierarchy Process: Sebuah Studi Kasus Kualitatif

Plagiat adalah perilaku curang yang mengambil hasil karya ilmiah orang lain dan mengakuinya sebagai karya sendiri dengan berbagai kategori, ruang ling...

Authors: Hilyah Magdalena,Hadi SantosoPublished on: 2017 #Vol 6 No 2
SISFO Vol 6 No 2

Pembuatan Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Insiden pada Government Resources Management Systems Kota Surabaya Berdasarkan ITIL V3

Penerapan Government Resource Management Systems (GRMS) telah mendukung aktivitas pemerintahan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Su...

Authors: Ammyra Fatma Rizky,Anisah Herdiyanti,Tony Dwi SusantoPublished on: 2017 #Vol 6 No 2
SISFO Vol 6 No 2

Studi Kelayakan Aplikasi Sales Force Automation pada PT. Semesta Nustra Distrindo

Dalam implementasi Aplikasi Sales Force Automation (SFA) sering kali terjadi permasalahan-permasalahan oleh untuk pelaku di dalam organisasi yang meny...

Authors: Janandra Aji Prayuda,Joko Lianto BulialiPublished on: 2017 #Vol 6 No 2
SISFO Vol 6 No 2

Arsitektur Microservice untuk Resiliensi Sistem Informasi

Resilien berarti tahan/mampu beradaptasi terhadap perubahan maupun kesalahan/kerusakan infrastruktur. Pada penelitian sistem informasi, resilience ser...

Authors: Hatma SuryotrisongkoPublished on: 2017 #Vol 6 No 2
SISFO Vol 6 No 2

Penentuan Ranking Rumah Sehat dengan Pendekatan Pemodelan PROMETHEE

Menurut WHO rumah adalah struktur fisik atau bangunan untuk tempat berlindung, dimana lingkungan berguna untuk kesehatan jasmani dan rohani serta kead...

Authors: Rina Fiati,Alif Catur Murti,Ahmad Abdul ChamidPublished on: 2017 #Vol 6 No 2
SISFO Vol 6 No 2


© 2025 Open Access Journal of Information Systems (OAJIS) | created by : radityo p.w (http://about.me/radityopw) and rully a.h (eraha99 [at] gmail.com)